Kamis, 30-11-2023
  • SMA NEGERI 2 MERAUKEAKREDITASI A"SMANDA MOVE ON, SMANDA OKE, SMANDA YES...YES...YES"

VISI MISI

VISI, MISI DAN TUJUAN SEKOLAH SMA NEGERI 2 MERAUKE

VISI         :

MEWUJUDKAN PESERTA DIDIK YANG BERIMAN DAN BERAKHLAK MULIA BAGI SESAMA DAN SEMESTA, INSAN MERDEKA YANG MANDIRI DAN BERANI SERTA BERKONTRIBUSI POSITIF SECARA KRITIS, KREATIF, DAN EMPATI

MISI        :

  1. MENCIPTAKAN LINGKUNGAN BELAJAR YANG KONDUSIF, AMAN, DAN NYAMAN BAGI WARGA SEKOLAH.
  2. MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN YANG BERPUSAT PADA PESERTA DIDIK.
  3. MENANAMKAN PROFIL PELAJAR PANCASILA MELALUI PEMBIASAAN DI LINGKUNGAN SEKOLAH
  4. MENYELENGGARAKAN PROGRAM YANG MENUMBUHKAN DAN MENGEMBANGKAN RASA BANGGA DAN CINTA TANAH AIR
  5. MEMBANGUN PARTISIPASI AKTIF SELURUH KOMPONEN SEKOLAH TERMASUK ORANG TUA DALAM RANGKA PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIKAN
  6. MEWUJUDKAN PENINGKATAN MUTU SEKOLAH YANG SEMAKIN BERKUALITAS.

TUJUAN SEKOLAH

JANGKA PANJANG JANGKA MENENGAH JANGKA PENDEK
MENCIPTAKAN LINGKUNGAN BELAJAR YANG KONDUSIF, AMAN, SEHAT DAN NYAMAN  BAGI WARGA SEKOLAH. –     MEMBANGUN POS SATPAM SEKOLAH. –        MEMBERDAYAKAN TENAGA KEAMANAN SEKOLAH.

–        MEMBENTUK PKS (POLISI KEAMANAN SEKOLAH).

–        PENINGKATAN KEBERSIHAN LINGKUNGAN SEKOLAH.

–        MENGADAKAN SENAM JANTUNG SEHAT.

MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN YANG BERPUSAT PADA SISWA. –     PENGADAAN TENAGA KEBERSIHAN. –        70% KELAS MENERAPKAN PEMBELAJARAN YANG BERPUSAT PADA SISWA.
MENANAMKAN PROFIL PELAJAR PANCASILA MELALUI PEMBIASAAN DI LINGKUNGAN SEKOLAH. –     90% KELAS MENERAPKAN PEMBELAJARAN YANG BERPUSAT PADA SISWA. –        MEMBIASAKAN SENYUM, SAPA, DAN SALAM DI LINGKUNGAN SEKOLAH.

–        MEMBUAT PERATURAN SEKOLAH YANG KETAT DAN BERMAKNA.

–        MEMBUAT KESEPAKATAN BERSAMA DENGAN SISWA DI KELAS.

MENYELENGGARAKAN PROGRAM YANG MENUMBUHKAN DAN MENGEMBANGKAN RASA BANGGA DAN CINTA TANAH AIR. –     MERANCANG KONSEP PENERAPAN PROFIL PELAJAR PANCASILA YANG NYATA DI LINGKUNGAN SEKOLAH. –        MENYELENGGARAKAN KEGIATAN BULAN BAHASA, PERINGATAN HARI BESAR NASIONAL.

–        MEMBUAT KELAS SEMI MILITER.

–        MELAKSANAKAN APEL PAGI.

MEMBANGUN PARTISIPASI AKTIF SELURUH KOMPONEN SEKOLAH TERMASUK ORANG TUA, DALAM RANGKA PENINGKATAN KUALITAS PENDIDIKAN. –     MENJALIN KERJA SAMA DENGAN BERBAGAI LEMBAGA UNTUK MEMFASILITASI BERBAGAI KEGIATAN. –        MENYELENGGARAKAN PERTEMUAN RUTIN DENGAN KOMITE SEKOLAH DALAM RANGKA MEMBANGUN SARANA SEKOLAH.

–        MENGADAKAN KUNJUNGAN KEDUKAAN.

MENINGKATKAN KUALITAS PENDIDIKAN MELALUI KEGIATAN EVALUASI YANG BERKESINAMBUNGAN. –     MENYELENGGARAKAN BERBAGAI KEGIATAN YANG MENUMBUHKAN SIKAP BANGGA DAN CINTA TANAH AIR. –        MELAKSANAKAN SURVEI KUALITAS PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN DAN PELAYANAN.
MEWUJUDKAN PENINGKATAN MUTU SEKOLAH YANG SEMAKIN BERKUALITAS. –     MELIBATKAN WARGA SEKOLAH DAN ORANG TUA DALAM KEGIATAN EDUKASI, SOSIAL, BUDAYA, DAN KEROHANIAN.

–     MELAKSANAKAN EVALUASI DIRI SEKOLAH MELALUI BERBAGAI TEKNIK PENGAMBILAN DATA.

–     75% KELULUSAN MELANJUTKAN KE PERGURUAN TINGGI.

–     MENDAPATKAN PRESTASI DI TINGKAT NASIONAL DAN INTERNASIONAL.

–        60% KELULUSAN MELANJUTKAN KE PERGURUAN TINGGI

–        MENDAPATKAN PRESTASI DI TINGKAT NASIONAL.

Pengumuman

Info Sekolah

SMA Negeri 2 Merauke

NSPN : 60300639
Jl. Nowari No.97 Karang Indah, Merauke 99614 www.smanegeri2merauke.sch.id
TELEPON 081248575418
EMAIL email@smanegeri2merauke.sch.id
WHATSAPP 6281248575418

Media

SMA NEGERI 2 MERAUKE

AKREDITASI A